12 Ide Dekorasi Natal yang Sederhana Untuk Menghias Rumah

Ilustrasi Dekorasi Rumah-jambi independent -

Perayaan natal identik dengan adanya pernak-pernik dan gemerlap lampu atau lilin. Biasanya ketika perayaan ini, umat Kristiani akan menghias rumah untuk memeriahkan momen ini.

Kamu bisa menghiasi rumah dengan dekorasi sederhana namun tetap berkesan. Sudah dapat inspirasi untuk dekorasi natal di tahun ini?

Simak beberapa idenya berikut ini.

Beberapa ide berikut ini merupakan dekorasi natal yang sederhana. Meski begitu, tampilannya tetap aesthetic.

BACA JUGA:Lagu Natal Bergenre Rock Bikin Perayaanmu Makin Asyik

BACA JUGA:Libur Natal dan Tahun Baru, Sebanyak 47.987 Pengunjung Padati Kawasan Monas

1. Pohon Natal

Pohon natal menjadi salah satu dekorasi ikonik ketika perayaan natal. Kini terdapat banyak hiasan pohon Natal buatan yang bisa dipilih. Kamu tinggal menambahkan ornamen lampu hias atau pita sesuka hatimu.

2. Lampu Natal

Mengutip Good Housekeeping, lampu natal yang berwarna-warni ataupun redup bisa dijadikan hiasan natal. Lampu-lampu kecil ini bisa digantung di dinding atau pada pohon natal.

3. Botol Kaca

Jika memiliki botol kaca, kamu bisa memanfaatkannya menjadi tempat lilin yang cantik. Masukkan dulu tanaman hijau dan beberapa cranberry atau cherry untuk memberikan warna yang berbeda.

Kemudian letakkan lilin di mulut botol. Jangan lupa untuk isi botol dengan air agar tanaman tetap segar.

4. Lilit Bingkai dengan Pita

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan