Tak Kenal Maka Tak Sayang! Ini Dia Posisi Anggota Topi Jerami di Dalam Kapal

Posisi Anggota Topi Jerami di Dalam Kamar-Maqfirotun Qiftiya-ist

JAMBIKORAN.COM - Kru bajak laut topi jerami saat ini sudah memiliki 10 anggota yang diketuai oleh Monkey D Luffy. Pada awal episode Luffy pernah berniat untuk mencari 10 orang awak kapal yang akan ia pimpin dan saat ini sudah ada Sembilan orang yang bergabung di kapalnya. 

Selain jago dalam berperang, para anggota topi jerami memiliki posisi masing-masing di dalam kapal.

Untuk mengetahui posisi para anggota di kapal yang diketuai oleh Luffy ini, simak ulasan berikut sampai selesai.

Monkey D Luffy

Luffy mengisi posisi sebagai kapten kapal kru topi jerami. Sifat Luffy yang santai dan juga bisa mempengaruhi orang lain menjadikan dirinya sosok kapten yang ideal.

BACA JUGA:Sempat Menjauhi Luffy, Ini Fakta Ace Sang Tinju Api Saudara Mugiwara Luffy

BACA JUGA:Terus Melejit, Ini Dia Momen Kenaikan Bounty Luffy Si Baka

Dibalik gelar kaptennya sebenarnya Luffy adalah orang yang polos dan juga termasuk kapten yang bodoh, itulah kenapa para pecinta anime one piece sering menyebut Luffy dengan baka senchou.

Zoro

Zoro merupakan orang pertama yang diajak Luffy untuk bergabung kedalam kru nya. Zoro yang awalnya berprofesi sebagai pemburu bajak laut mengiyakan tawaran Luffy dan menjadi seorang bajak laut.

Posisi Zoro di kapal yaitu sebagai pendekar pedang, Zoro sangat mahir dalam menggunakan tiga pedang sekaligus saat bertarung. 

Nami

Nami mengisi posisi sebagai navigator di kru topi jerami. Nami yang awalnya memiliki dendam terhadap bajak laut, akhirnya memutuskan untuk berlayar bersama Luffy untuk mewujudkan cita-citanya dalam mebuat peta dunia sendiri.

Usopp

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan