Simak! 3 Tips Pilih Cushion yang Cocok, Bikin Kulit Cantik Sempurna
Tips Pilih Cushion yang Cocok-Disway-
Kulit dengan undertone warm memiliki warna pembuluh darah kehijauan.
Kalau di antara keduanya, kamu punya undertone neutral.
Sekarang kamu bisa mulai memilih warna atau shade yang tepat.
2. Cara Menggunakan Cushion untuk Hasil Flawless dan Tahan Lama
Ingin tampilan kulit halus dan bercahaya seperti artis Korea?
Ada beberapa trik yang bisa kamu coba.
BACA JUGA:Stres Bisa Picu Masalah Kulit Serius, Begini Cara Mengatasinya
BACA JUGA:Ciri-ciri Gula Darah Tinggi pada Kulit
Pertama, ambil sedikit produk dengan puff cushion. Puff cushion ini didesain untuk mengaplikasikan makeup dan mengontrol jumlah pemakaian sehingga hasilnya lebih natural.
Tap-tap di punggung tangan terlebih dulu kemudian mulai dari bagian tengah wajah dan meratakan ke arah luar. Teknik ini bisa membantu hasil akhir yang lebih merata dan nggak cakey.
3. Pilih Cushion dengan Kandungan Skincare
Kalau kamu mau makeup yang nggak cuma bikin cantik tapi juga merawat kulit, pilih cushion dengan kandungan skincare.(*)