Ini Dia 5 Tips Pakai Panci Presto Untuk Pemula Agar Tidak Meledak
Tips Menggunakan Panci Presto Untuk Pemula Agar Tidak Meledak--suara.com
Satu hal pula yang harus dilakukan setelah menggunakan panci presto, pastikan membersihkan semua bagian, jangan sampai ada sisa makanan yang menyumbat jalan keluarnya uap maupun pemasangan bagian-bagian lain yang tidak tepat.
5. Pastikan membaca instruksi pemakaian
Satu hal yang penting tapi ternyata sering diabaikan banyak orang adalah membaca petunjuk penggunaan. Setingkali ketika membeli panci presto, kita akan dibekali kardus dan buku petunjuk.
Sebisa mungkin luangkan waktu untuk membaca petunjuk cara pemakaiannya.
Di situ juga sering diberikan tips yang berguna untuk memasak bahan makanan tertentu, serta apa saja yang perlu dihindari sehingga panci presto tidak membahayakan saat dipakai.
BACA JUGA:Anti Ribet! Ini Resep Beef Doenjang-Jjigae, Sup Seperti di Drama Korea
BACA JUGA:Yuk Cobain! Resep Maraq Kambing Khas Arab, Menu Spesial Idul Adha
Itu dia beberapa tips yang bisa diperhatikan bagi pemula jika pertama kali menggunakan panci presto.
Pastikan menerapkan semua tips di atas agar aman menggunakan panci presto. (*)