Pemukiman di Jalan Lintas Jambi-Muarasabak Rawan Pencurian, Dua Unit Sepeda Motor Hilang Bersamaan
Editor: Jennifer Agustia
|
Minggu , 18 Feb 2024 - 20:45

PENCURIAN: Lokasi kejadian hilangnya dua unit sepeda motor di Desa Kotabaru, Kecamatan Geragai. -HARPANDI/JAMBI INDEPENDENT-Jambi Independent
"Kami juga telah meningkatkan patroli rutin di setiap kawasan di kecamatan ini, termasuk wilayah yang ada di sekitar jalan lintas. Mudah-mudahan, dengan adanya patroli ini dan juga diaktifkannya kembali pos ronda atau kegiatan jaga malam, bisa menekan kasus pencurian di wilayah kami ini," pungkasnya. (pan/enn)