5 Buah untuk Jaga Kesehatan dan Tambah Energi Saat Pulang Mudik, Yuk Simak Apa Saja
Editor: Surya Elviza
|
Sabtu , 13 Apr 2024 - 23:45

ilustrasi buah-buahan--
5. Jeruk
Selanjutnya adalah buah yang kaya dengan kandungan vitamin C tinggi dan antioksidan yang mengurangi kelelahan serta menambah energi. Mengonsumsi vitamin C juga bagus untuk kesehatan otak, dengan meningkatkan fokus dan mengingat memori. (*)