Ini 5 Rekomendasi Tempat Healing Murah di Jambi, Jangan Gak Datang Ya

Selasa 10 Sep 2024 - 07:09 WIB
Reporter : Irma Suryani
Editor : Rizal Zebua

Harga tiket masuk Bukit Khayangan yaitu Rp 5000 - 15.000.

4. Perkebunan Teh Kayu Aro

Tempat wisata Perkebunan Teh kayu Aro memberikan kesempatan bagi para pengunjung untuk melihat pengelolaan teh secara langsung.

BACA JUGA:KPU Muarojambi Petakan Daerah Rawan

BACA JUGA:Pesan Prabowo, SAH Minta Anggota DPRD Gerindra Jambi Dukung Aspirasi Pembangunan Desa

Lahan hijau kebun teh yang terhampar luas dikebun teh membuat latar belakang yang menakjubkan.

Wisatawan pun tidak perlu membayar untuk masuk.

5. Danau Lingkat

Menawarkan bukit hijau dan langit yang biru.

Terdapat batu belang sebagai salah satu ikon di seberang danau.

Kemudian terdapat keberagaman flora dan fauna serta ditemani suara kicauan burung.

Anda dapat menjelajahi danau dengan menggunakan rakitan bambu.

Budget yang kamu butuhkan juga sekitar Rp10.000

Itulah tadi beberapa rekomendasi tempat wisata yang murah di Jambi yang wajib kamu datangi.(*)

Kategori :