Resep Masakan Tomyam Khas Thailand, Praktis dan Enak
Editor: Surya Elviza
|
Sabtu , 08 Jun 2024 - 10:23
Resep Masakan Tomyam Khas Thailand, Praktis dan Enak--youtube Resep Abi
2. Resep Tomyam Seafood
Bahan Bahan
- 500 g udang jerbung sedang
- 500 g cumi-cumi bersih, potong-melintang
- 500 g kerang hijau, bersihkan
- 150 g jamur merang, belah dua
- 1 buah tomat, potong-potong
- 2 batang serai, memarkan, potong kasar
- 3 lembar daun jeruk
- 3 cm lengkuas, memarkan
- 10 buah cabe rawit merah
- 1 tangkai daun ketumbar
- 100 ml air jeruk nipis
- 500 ml santan sedang
- 500 ml kaldu seafood
- 3 sdm saus ikan
- 1 sdt gula pasir
- 2 sdt garam
Bumbu, haluskan:
- 5 buah cabe merah keriting
- 5 buah cabe rawit merah
- 4 siung bawang putih
- 3 akar daun ketumbar
- 1 cm jahe
Cara Memasak:
- Kupas udang, sisakan ekornya, cuci bersih.
- Cuci kerang hingga bersih. Rebus lalu ambil dagingnya.
- Tumis Bumbu halus hingga harum dan matang lalu angkat.
- Masukkan ke dalam panci, tambahkan santan dan kaldu lalu didihkan.
- Tambahkan kecap ikan, garam, air jeruk nipis dan sedikit gula pasir lalu didihkan.
- Masukkan daun jeruk, serai, lengkuas, masak hingga mendidih.
- Tambahkan udang, cumi, kerang dan jamur merang, tomat serta cabe rawit merah.
- Masak hingga seluruhnya matang. Matikan api.
- Tambahkan daun ketumbar dan sajikan hangat.
3. Resep Tomyam Ayam
BACA JUGA:Resep Cumi Bunting Isi Tahu Telur Ala Restoran Padang
BACA JUGA:Resep Beef Bulgogi ala Korea, Ide Masak Untuk Idul Adha
Bahan Bahan
- 1/2 ekor ayam negeri, potong-potong
- 500 ml air
- 2 batang serai, potong kasar
- 2 cm lengkuas, memarkan
- 5 lembar daun jeruk
- 2 buah cabe merah besar, iris kasar
- 500 ml santan sedang
- 1 sdm saus ikan
- 1 sdt gula pasir
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1 sdt garam
- 5 sdm air jeruk nipis
- 1 batang daun, potong kasar
- Bumbu Halus:
- 2 buah cabe merah kering
- 5 butir bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 3 batang akar ketumbar
- 1 cm jahe
Taburan:
- daun ketumbar
- 1/2 ekor ayam negeri, potong-potong
- 500 ml air
- 2 batang serai, potong kasar
- 2 cm lengkuas, memarkan
- 5 lembar daun jeruk
- 2 buah cabe merah besar, iris kasar
- 500 ml santan sedang
- 1 sdm saus ikan
- 1 sdt gula pasir
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1 sdt garam
- 5 sdm air jeruk nipis
- 1 batang daun, potong kasar
Bumbu Halus:
- 2 buah cabe merah kering
- 5 butir bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 3 batang akar ketumbar
- 1 cm jahe
- Taburan:
- daun ketumbar
Cara Memasak :
- Potong-potong ayam lalu cuci bersih dan tiriskan.
- Didihkan air dalam panci, masukkan potongan ayam dan rebus hingga setengah matang.
- Tumis Bumbu Halus dengan 3 sdm minyak, aduk hingga harum.
- Angkat dan masukkan ke dalam rebusan ayam.
- Tambahkan santan, daun jeruk, serai, cabe merah, lengkuas dan rebus hingga mendidih.
- Masukkan saus ikan, gula, merica, garam dan air jeruk. Masak dengan api kecil hingga ayam lunak dan bumbu mersap.
- Matikan api, taburi duan ketumbar dan sajikan hangat. (*)