Kota Jambi Masih Ada Blank Spot , Salah satunya Sebagian Wilayah Pinang Merah

RAKOR: Suasana rakor yang diikuti para Lurah se-Kota JambiRAKOR: Suasana rakor yang diikuti para Lurah se-Kota Jambi-Rizal Zebua/jambi independent-Jambi Independent

“Tower juga jadi perhatian kita. Kita akan melakukan penyelenggaraan pemerintahan berbasis digitalisasi. Sehingga hal ini bisa jadi prioritas,” singkatnya.

Kelurahan Pinang Merah merupakan satu dari enam kelurahan baru yang ada di Kota Jambi. adapun kode wilayah Kelurahan Pinang Merah yang dikeluarkan pemerintah, yakni 15.71.09.1007.

BACA JUGA:Ratusan Urine Pengunjung Positif Narkoba

BACA JUGA:Terluka Kena Sabitan Sajam, Turut Amankan Belasan Bom Molotov

kode wilayah ini keluar sesuai dengan Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 100.1-1-6117 Tahun 2022 tentang Pemberian dan Pemutakhiran Kode, Data Wilayah Administrasi Pemerintahan, dan Pulau.

Kelurahan Pinang Merah ini merupakan pemekaran dari bagian wilayah Kelurahan Baganpete. Ini kawasannya sesudah Kampung Raja masuk ke dalam, hingga kawasan hutan holtikultura dan sekitarnya. (zen/ira)

Tag
Share