Polisi Amankan 2 Pelaku Pengoplos Minyak di Muarojambi
Editor: Finarman
|
Minggu , 02 Mar 2025 - 17:28

Dua orang pelaku pengoplos dan barang bukti minyak ilegal berhasil diamankan oleh Tim Gabungan dari TNI dan Polres Muaro Jambi di Desa Muaro Pijoan, Kecamatan Jaluko, Kabupaten Muaro Jambi.-JUNAIDI/JAMBI INDEPENDENT-Jambi Independent