Stok Beras Capai 43 Ton, Aman Hingga Maret 2026

Kepala Dinas Ketahanan Pangan Muaro Jambi, Ardanus-Foto : Junaidi-jambi independent

Upaya ini, kata dia, dilakukan sebagai langkah antisipatif agar ketahanan pangan di Wilayah Kabupaten berjuluk Bumi Sailun Salimbai ini tetap terjaga.

Selain itu, sambungnya, Pemkab juga mendorong peningkatan produksi beras lokal melalui kerja sama dengan kelompok tani dan program pendampingan pertanian berkelanjutan.

“Kami tidak hanya mengandalkan stok Bulog, tetapi juga memperkuat kemandirian pangan dengan memberdayakan petani lokal,” tandasnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan