Waspada! Ini Dia 9 Gejala Kadar Kolestrol Tinggi

Ilustrasi kolestrol-jambi independent-

JAMBIKORAN.COM - Kolesterol merupakan jenis lemak yang terdapat di dalam tubuh manusia. Kolesterol adalah senyawa lemak berlilin yang sebagian besar diproduksi organ hati dan sebagian lainnya diperoleh dari makanan yang dikonsumsi. 

Kadar kolesterol tinggi berisiko terjadinya masalah kesehatan, seperti stroke dan jantung koroner. 

Untuk itu kolesterol perlu dijaga jangan sampai melebihi ambang batas, terutama kolesterol jahat. 

Berikut beberapa gejala kolesterol tinggi yang perlu diantisipasi, di antaranya : 

BACA JUGA:8 Makanan Tinggi Kolestrol yang Wajib Dihindari

BACA JUGA:Benarkah Ekstrak Daun Artichoke Mampu Kurangi Kadar Kolestrol Sedang, Begini Penjelasannya

1. Benjolan di sekitar mata

Benjolan terjadi karena lemak tumbuh dan berkembang dibawah kulit, seputar daerah kelopak mata. Berupa gumpalan lemak yang berwarna kekuningan. 

Tidak hanya di bawah kelopak mata, benjolan juga dapat tumbuh pada organ dalam. Memang tidak berbahaya, tapi gejala ini menjadi salah satu indikasi gangguan kesehatan seperti kadar kolesterol tinggi. 

2. Sering merasa mengantuk

Sering mengantuk, bahkan hampir setiap hari. Keadaan ini terjadi karena kadar kolesterol yang tinggi akan menghambat aliran daerah sehingga aliran oksigen tidak normal. 

BACA JUGA:Benarkah Terlalu Banyak Makan Telur Bisa Picu Kolestrol, Begini menurut Para Ahli

BACA JUGA:Kasus DBD di Indonesia Meningkat, Berikut Rincian Tiap Kabupaten Kota

3. Nafsu makan turun

Tag
Share