Simak! Begini Cara menyimpan Daging Kurban Tanpa Kulkas agar Tahan Lama
Ilustrasi daging--Freepik
JAMBIKORAN.COM - Hari Raya Idul Adha identik dengan penyembelihan hewan kurban, seperti sapi, kambing, dan domba.
Hewan kurban yang disembelih kemudian akan dibagikan kepada orang yang berkurban, tetangga, hingga fakir miskin.
Nah,untuk menyimpan daging hewan kurban yang didapat biasa masyarakat menyimpannya dengan menggunakan kulkas.
Namun, bagi mereka yang tidak punya kulkas jangan khawatir.
BACA JUGA:Punya Sisa Daging Kurban? Coba Resep Daging Sapi Goreng Crispy Menis, Pedas ala Victor Agustino
BACA JUGA:Ini Dia Hal yang Harus Dilakukan Apabila Terjadi Hipertensi Setelah Makan Daging Kurban,Yuk Simak!
Kamu tetap bisa menyimpan daging kurban agar tetap awet meski tanpa di kulkas.
Berikut sejumlah cara menyimpan daging kurban tanpa kulkas :
1. Rendam Air Garam
Rendam daging dengan air garam untuk menghentikan pertumbuhan bakteri.
Menurut My Patriot Supply caranya adalah dengan mencampurkan garam pengawet dan air untuk membuat larutan.
Kemudian, tuang air garam ke dalam wadah penyimpanan daging dengan ukuran cukup besar.
BACA JUGA:Simak! 7 Cara Menghilangkan Bau Amis Daging Kurban
BACA JUGA:Lezat dan Mudah, Cobain 5 Resep Olahan Daging Sapi Kurban yang Menggugah Selera