Cara Membuat Tulisan di WhatsApp Berwarna tanpa Aplikasi Tambahan

ilustrasi whatsapp--

1. Buka situs web Coolsymbol di browser Anda atau kunjungi https://coolsymbol.com/.

2. Pilih jenis teks berwarna yang diinginkan, seperti Fancy Text, Text to ASCII, atau Fancy Text Generator.

3. Masukkan teks yang ingin Anda ubah warnanya.

4. Pilih gaya dan warna (opsional) sesuai kebutuhan.

5. Pratinjau teks Anda di kotak yang tersedia.

6. Klik tombol "Copy" setelah Anda puas dengan tampilan teks berwarna Anda.

7. Buka WhatsApp, tempel teks tersebut, dan kirim pesan. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan