Calon Ibu Wajib Baca! Tips ASI Deras Tanpa Asi Booster
Ilustrasi ibu menyusui--
Istirahat yang Cukup
Istirahat yang cukup juga dapat meningkatkan produksi ASI menjadi banyak.
Karena kelelahan dapat berdampak pada produksi ASI.
Ini mengapa, istirahat yang cukup dapat membuat produksi ASI menjadi banyak.
Mood seorang ibu sangat ibu sangat berengaruh besar pada produksi ASI.
BACA JUGA:SK Diserahkan, Ivan Wirata Dipercaya Jadi Wakil Ketua DPRD Provinsi Jambi
BACA JUGA:Kolaborasi Pemerintah Bebaskan Anak dari Karies
Maka dari itu, busui harus mendapatkan istirhat yang cukup agar badan tetap sehat dan bugar.
Ambil lah waktu istirahat sebisa mungkin saat bayi tertidur.
Dukungan Suami dan Berpikir Positif
Peran suami juga sangat penting dalam masa menyusui.
Mengapa? Karena suami dapat membantu dan mendukung psikologis seorang ibu untuk terus menjaga mood-nya.
Dukungan suami ini juga dapat mencegah busui berpikir tentang hal-hal yang negative sehingga mengganggu hormon yang membantu memproduksi ASI jauh lebih banyak lagi.
Peran suami tidak hanya memberikan dukungan secara emosional, namun juga partisipasi aktif dalam kegiatan sehari-hari.
BACA JUGA:Angka Kemiskinan Di Kabupaten Tebo Menurun, Garis Kemiskinan Meningkat