BI Jambi Bantu Penggunaan Teknologi Pada Tanaman Hortikultura

Deputi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jambi, Robby Fathir.-ANTARA/Tuyani-Jambi Independent

"Tapi ini fokus ke cabai dan bawang merah karena jadi momok terutama di triwulan terakhir," kata Robby.

Untuk di Kabupaten Kerinci, dia menegaskan tidak menutup kemungkinan pengembangan teknologi juga akan dilakukan di kawasan lumbung pertanian ini. Apalagi tahun ini Kerinci termasuk jadi daerah perhitungan indeks harga konsumen (IHK) oleh BPS.

BACA JUGA:Moms Wajib Cek Nih, 5 Cara Mendidik Anak Tanpa Kekerasan

BACA JUGA:Bruno Fernandes Ingin MU Tampil Lebih Klinis

"Kalau di Kerinci selama ini kota bergerak untuk komoditas unggulan ekspor seperti kopi dan kayu manis, tapis telah masuk perhitungan IHK kemungkinan kita bergerak kesana juga tapi harus lihat dulu seberapa besar dan komoditas apa penyumbang inflasi terbesar di sana," kata dia menerangkan. (antara)

Tag
Share