Yuk Cobain! Resep Abon Sapi, Lauk Lezat dan Tahan Lama

Jumat 14 Jun 2024 - 12:00 WIB
Reporter : Cristien Matondang
Editor : Rizal Zebua

- 3 siung bawang putih

- 5 buah bawang merah

- 50 gr gula merah

- Air dan garam secukupnya

Cara membuat abon sapi:

1. Rebus daging sapi di dalam panci.

2. Tambahkan sereh dan daun salam ke dalam panci, kemudian tunggu sampai daging menjadi matang dan empuk.

3. Setelah daging sapi empuk, angkat dari panci, kemudian tiriskan dan suwir-suwir hingga ukurannya sesuai dengan keinginan.

4. Tumbuh daging hingga pipih, kemudian suwir-suwir kembali untuk membuat potongan lebih kecil dan teksturnya lebih halus.

BACA JUGA:Resep Nasi Kebuli Kambing, Mudah Anti Ribet!

BACA JUGA:Resep Ayam Goreng Kecombrang yang Praktis, Dijamin Bikin Nagih

5. Haluskan bawang merah, bawang putih, lengkuas, kunyit, dan ketumbar hingga halus, kemudian tumis bumbu tersebut sampai harum. Setelah itu, tambahkan daun jeruk ke dalam tumisan.

6. Tambahkan air secukupnya ke dalam tumisan bumbu, lalu masukkan gula merah yang telah diiris. Aduk hingga merata.

7. Setelah itu, masukkan daging sapi yang sudah disuwir ke dalam tumisan bumbu dan aduk hingga merata. Tambahkan santan dan garam sesuai selera, kemudian tunggu sampai air hampir menyusut.

8. Jika air sudah mengering, kecilkan api kompor. Lanjutkan mengaduk terus hingga suwiran daging benar-benar kering.

9. Setelah itu, matikan api kompor dan terus aduk hingga tidak ada uap lagi, lalu sajikan.(*)

Kategori :

Terpopuler

Senin 25 Nov 2024 - 20:40 WIB

Mampir Guyon

Senin 25 Nov 2024 - 20:39 WIB

Habisi Nyawa Peternak Itik di Kerinci

Senin 25 Nov 2024 - 20:25 WIB

Dinas Perkim Muaratebo Perbaiki LPJU