Simak! Resep Rendang Sapi Empuk untuk Idul Adha,Dijamin Pasti Enak

Minggu 16 Jun 2024 - 21:12 WIB
Reporter : Aditiya
Editor : Surya Elviza

JAMBIKORAN.COM - Momen Hari Raya Idul Adha merupakan momen yang sangat spesial karena masyarakat di Indonesia mendapatkan daging kurban yang bisa diolah menjadi berbagai macam makanan.

Aneka makanan yang bisa dimasak terdiri dari sate, gulai, hingga rendang.

Rendang menjadi salah satu pilihan untuk memasak daging kurban.

Ada banyak resep rendang daging sapi rumahan dengan bumbu yang meresap sedap hingga memiliki tekstur yang empuk.

BACA JUGA:Resep Ceker Mercon Lezat, Pedasnya Bikin Ketagihan

BACA JUGA:Yuk Cobain! Resep Abon Sapi, Lauk Lezat dan Tahan Lama

Olahan ini cukup mudah dibuat dengan bumbu-bumbu yang mudah ditemukan.

Dilansir dari cookpad, berikut resep dan cara membuat rendang daging sapi yang empuk dan nikmat.

Resep Daging Sapi Empuk

Bahan-Bahan

500 gr daging sapi

1 liter santan

8 bawang merah keriting

5 bawang putih

15 cabai merah

Kategori :