Kemensetneg dan Setkab Buka 426 Formasi CPNS untuk Tahun 2024, Ini Rinciannya!

Minggu 25 Aug 2024 - 14:21 WIB
Reporter : Fajar
Editor : Fajar

Pengumuman dengan Nomor: P-01/Pansel-CPNS/08/2024 ini juga merinci kebutuhan dan formasi sebagai berikut:

Sekretariat Kabinet:

  1. Asesor Sumber Daya Manusia Aparatur Ahli Pertama (3 formasi)
  2. Auditor Ahli Pertama (4 formasi)
  3. Fasilitator Pemerintahan (67 formasi)
  4. Penata Kelola Hukum dan Perundang-Undangan (25 formasi)
  5. Penata Kelola Sistem dan Teknologi Informasi (10 formasi)
  6. Penata Keprotokolan (3 formasi)
  7. Penerjemah Ahli Pertama – Bahasa Korea (1 formasi)
  8. Penerjemah Ahli Pertama – Bahasa Prancis (1 formasi)
  9. Pengelola Pengadaan Barang/Jasa Ahli Pertama (1 formasi)
  10. Pranata Hubungan Masyarakat Ahli Pertama (3 formasi)
  11. Pranata Komputer Ahli Pertama (1 formasi)
  12. Pustakawan Ahli Pertama (1 formasi)

Kementerian Sekretariat Negara:

  1. Analis Anggaran Ahli Pertama (9 formasi)
  2. Analis Hukum Ahli Pertama (13 formasi)
  3. Analis Kebijakan Ahli Pertama (12 formasi)
  4. Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Pertama (3 formasi)
  5. Analis Sumber Daya Manusia Aparatur Ahli Pertama (8 formasi)
  6. Arsiparis Ahli Pertama (14 formasi)
  7. Arsiparis Terampil (29 formasi)
  8. Asesor Sumber Daya Manusia Aparatur Ahli Pertama (2 formasi)
  9. Asisten Perpustakaan Terampil (2 formasi)
  10. Dokter Ahli Pertama (1 formasi)
  11. Fasilitator Pemerintahan (71 formasi)
  12. Konselor SDM (1 formasi)
  13. Kurator (2 formasi)
  14. Manggala Informatika Ahli Pertama (2 formasi)
  15. Penata Bangunan Gedung dan Permukiman (12 formasi)
  16. Penata Kelola Sistem dan Teknologi Informasi (7 formasi)
  17. Penata Keprotokolan (1 formasi)
  18. Penerjemah Ahli Pertama – Bahasa Inggris (2 formasi)
  19. Pengelola Keprotokolan (36 formasi)
  20. Pengembang Teknologi Pembelajaran Ahli Pertama (2 formasi)
  21. Pranata Hubungan Masyarakat Ahli Pertama (5 formasi)
  22. Pranata Hubungan Masyarakat Terampil (6 formasi)
  23. Pranata Keuangan APBN Terampil (7 formasi)
  24. Pranata Komputer Ahli Pertama (16 formasi)
  25. Pranata Komputer Terampil (9 formasi)
  26. Pranata Laboratorium Kesehatan Terampil (1 formasi)
  27. Pranata Sumber Daya Manusia Aparatur Terampil (8 formasi)
  28. Protokol Kenegaraan (4 formasi)
  29. Teknisi Sarana dan Prasarana (19 formasi)
  30. Terapis Gigi dan Mulut Terampil (1 formasi)
  31. Widyaiswara Ahli Pertama (1 formasi)

Demikian informasi terkait formasi CPNS di Setkab dan Kemensetneg tahun 2024, semoga bermanfaat.

Kategori :