7 Cara Alami Mengobati Sariawan

Jumat 22 Dec 2023 - 15:14 WIB
Reporter : Aditiya
Editor : Surya Elviza

Sariawan atau stomatitis adalah istilah yang digunakan saat kondisi mulut mengalami peradangan.

Kondisi ini dapat terjadi di pipi, gusi, lidah, bibir, dan langit-langit mulut. 

Bagaimana cara penanganan yang tepat? Ketahui penjelasan lengkapnya di bawah ini. 

Berbagai Obat Sariawan Alami Selain menggunakan obat-obatan medis, cara mengobati sariawan juga bisa dengan memanfaatkan sejumlah bahan alami, di antaranya:

BACA JUGA:Manfaat Rambutan untuk Kesehatan

BACA JUGA:Turunkan Tekanan Darah dengan Jeruk Nipis

1. Kumur dengan Air Garam

 Bahan alami yang mudah Anda dapatkan di rumah adalah garam. Cobalah untuk berkumur menggunakan larutan air garam. Meski dapat menimbulkan ketidaknyamanan pada area mulut, cara ini dapat membuat sariawan cepat sembuh. 

2. Baking Soda 

Sariawan terjadi ketika ada peradangan (inflamasi) pada mulut. Nah, salah satu obat sariawan alami yang memiliki khasiat untuk mengatasi radang adalah baking soda.

Selain itu, baking soda juga berperang penting dalam mengembalikan keseimbangan pH di dalam mulut. Dengan begitu, sariawan diharapkan lebih cepat sembuh.

Anda bisa mengoleskan baking soda pada luka sariawan, kemudian diamkan selama kurang lebih 30 detik. Lakukan cara ini secara rutin 1-2 kali sehari sampai sariawan hilang. 

BACA JUGA:5 Tips Agar Tetap Sehat Saat Musim Hujan

BACA JUGA:Tips Menjaga Kesehatan Kulit

3. Konsumsi Buah Mengandung Vitamin C 

Kategori :

Terkait

Selasa 09 Jan 2024 - 18:12 WIB

Redakan Sariawan dengan Lauran Garam

Jumat 22 Dec 2023 - 15:14 WIB

7 Cara Alami Mengobati Sariawan