Lurah dan Camat Harus Pantau Harga, Sri: Untuk Pengendalian Inflasi Kota Jambi

RAKOR: Pj Wali Kota Jambi, Sri Purwaningsih didampingi Sekda A Ridwan saat memimpin rakor.RAKOR: Pj Wali Kota Jambi, Sri Purwaningsih didampingi Sekda A Ridwan saat memimpin rakor.-Rizal Zebua/jambi independent-Jambi Independent

Sehingga memang, Sri berharap, para Lurah dan Camat di Kota Jambi tidak hanya berdiam diri. “Unuk mengetahui situasi kondisi, pertama harus kenali masyarakat dan kinerja. Pahami tugas-tugas dan fungsi sesuai aturan yang ada,” tutupnya.

Senada juga dikatakan Sekda Kota Jambi, A Ridwan. Ia meminta agar, para Lurah dan Camat tidak berdiam diri di dalam kantor.

BACA JUGA:Sudah Curiga Sejak Awal

BACA JUGA:Kebakaran di Bawah, Perubahan di Atas, Letusan Gunung Marapi 2023 dan Permasalahan Iklim

“Ya harus sering berada di lapangan. Sehingga mengetahui kondisi masyarakat di Kota Jambi. karena tentu tidak hanya bisa mengandalkan pemerintah, dalam hal ini Sekda, Walikota dan lainnya,” pungkasnya. (zen)

Tag
Share