Angka Inflasi Kota Jambi Rendah, Begini Penjelasan Kabag Perekonomian dan SDA Kota Jambi

RAKOR: Pj Wali Kota Jambi, Sri Purwaningsih saat ikuti rakor pengendalian inflasi.-RIZAL ZEBUA/Jambi Independent -Jambi Independent

Sedangkan tingkat inflasi YtD Kota Jambi pada Februari 2024 sebesar 0,92 persen.

Sementara Februari 2023 dan Februari 2022 masing-masing sebesar 0,69 persen dan 0,27 persen.

BACA JUGA:BI Jambi Lanjutkan Subsidi Ongkos Angkut Komoditas Penyumbang Inflasi

BACA JUGA:Sri: Jangan Lengah!, Soal Hadapi Inflasi

Selanjutnya, untuk tingkat inflasi MtM Kota Jambi Februari 2024 sebesar 0,24 persen.

“Sementara Februari 2023 dan Februari 2022 masing-masing mengalami deflasi sebesar -0,22 persen dan -0,85 persen," beber Hendra.(*)

Tag
Share