Simak Resep Ayam Betutu yang Bisa Kamu Coba di Rumah, Tidak Perlu ke Bali!

Ayam Betutu khas Bali-Cristien Matondang-Okezone Lifestyle

- 1 sdt terasi, bakar sebentar

BACA JUGA:10.000 Unit Pompa Air Diberikan Demi Dongkrak Produksi Beras di Jawa Tengah

BACA JUGA:Nekat Gadaikan Motor Polisi, Dua Warga Situbondo Ditahan

Cara membuat ayam betutu:

1. Cuci bersih ayam, lalu baluri dengan air perasan jeruk nipis. Diamkan ayam dalam kulkas selama sekitar 30 menit.

2. Rebus daun singkong yang sudah dibersihkan hingga matang, kemudian tiriskan dan potong-potong kasar. Sisihkan.

3. Panaskan minyak dalam wajan, lalu tumis bumbu Ayam Betutu yang sudah dihaluskan hingga harum.

4. Tambahkan daun salam dan serai ke dalam tumisan, lalu tumis kembali hingga sedikit layu dan bumbu matang. Setelah itu, matikan api dan sisihkan bumbu yang telah dimasak.

BACA JUGA:Resep Kaledo, Makanan Legendaris dari Sulawesi Tengah

BACA JUGA:Ini Dia Makanan Sehat yang Bermanfaat Bagi Organ Hati

5. Ambil sebagian bumbu yang telah ditumis, lalu campurkan dengan potongan daun singkong. Aduk hingga semua bumbu merata tercampur dengan daun singkong.

6. Lumuri ayam dengan bumbu halus yang telah ditumis hingga harum. Pastikan semua bagian ayam terbalut dengan bumbu secara merata.

7. Masukkan daun singkong yang telah dibumbui ke dalam perut ayam dan rapatkan lubang perut ayam dengan tusuk gigi.

8. Bungkus ayam dengan beberapa lapis daun pisang sedemikian rupa sehingga semua bagian ayam tertutup rapat oleh daun pisang. Gunakan tusuk gigi untuk memastikan daun pisang terlipat dengan rapat.

BACA JUGA:10 Rekomendasi Makanan Khas Jambi yang Wajib Dicoba

Tag
Share