Mereka dilakukan wawancara dan cek fisik (tinggi badan dan tatto).
Setelah melalukan verifikasi faktual, kemudian memantau verifikasi online setelah selesai mendaftar.
“Siswa secara berkala harus memantau progress pendaftarannya, karena jika ada kesalahan dalam proses input data dan upload berkas,” kata dia.
Kemudian, panitia verifikasi online akan menolak sementara pendaftaran siswa.
“Panitia akan menuliskan alasan mengapa di tolak sementara. Siswa mendaftar dari awal dengan teliti agar tidak terjadi kesalahan lagi,” jelasnya.
Sementara cara melihat status pendaftaran, masukan NISN.
“Peserta dapat melakukan pencarian atau mengecek tutorial di youtube SMKN 4 Kota Jambi,” tutupnya. (mg11/zen)
Kategori :