BACA JUGA:Kapal Wisata Kerinci Sakti Diperbaiki, Audit Inspektorat Tak kunjung Keluar
BACA JUGA:Satu Warga Luka Bakar Kebakaran di Tanjab Timur, 2 Unit Rumah Rata
Adapun hidrogen, sebagai pembawa energi dan energi transisi masa depan adalah elemen paling ringan dan paling melimpah di alam semesta.
Hidrogen memiliki potensi besar untuk menyimpan dan mengangkut energi di berbagai sektor, termasuk penyimpanan energi, transportasi, proses industri, dan pembangkit listrik.
Dengan mengintegrasikan hidrogen sebagai teknologi rendah karbon, Toyota meyakini Indonesia dapat mengurangi emisi secara signifikan dan mempercepat transisi ke energi bersih untuk mencapai target iklim global.
Penggunaan hidrogen sebagai energi alternatif di berbagai sektor mampu mengurangi emisi karbon secara signifikan, karena hidrogen merupakan energi bersih dan energi berkelanjutan dengan kapasitas yang besar. (*)