Lailatul Qadar adalah malam yang sangat istimewa dan menjadi kesempatan langka bagi umat Islam untuk meningkatkan keimanan serta mendekatkan diri kepada Allah SWT.
Oleh karena itu, setiap muslim hendaknya memanfaatkan momen ini dengan sebaik-baiknya untuk memperbanyak ibadah, meningkatkan ketakwaan, serta memohon ampunan dan keberkahan dari Allah SWT.
Dengan konsistensi dalam beribadah dan hati yang ikhlas, insya Allah kita dapat meraih keutamaan malam Lailatul Qadar dan mendapatkan rahmat-Nya. (*)
Kategori :