Kejagung Geledah 2 Apartemen Stafsus Nadiem Makarim

Selasa 27 May 2025 - 20:05 WIB
Reporter : Antara
Editor : Jennifer Agustia

"Karena, kita tahu bahwa dia berbasis internet. Sementara, di Indonesia internetnya itu belum semua sama," ujar Harli.

Meski demikian, ia belum bisa menjelaskan secara detail terkait kronologi hingga nama-nama yang telah menjadi tersangka karena masih dalam proses penyidikan. (*)

 

Kategori :

Terkait