Simak! Ini Dia 5 Cara Mengatasi Layar HP yang Gerak Sendiri

Cara mengatasi layar hp gerak sendiri-jambi independent-

BACA JUGA:Resmi Meluncur, Ini Spesifikasi dan Harga Infinix GT 20 Pro

BACA JUGA:Segera Meluncur di Indonesia, Ini Bocoran Spesifikasi dan Harga Tablet Xiaomi Redmi Pad Pro

Suhu panas ini terjadi karena adnya faktor cuaca ataupun pemakaian berat oleh pengguna.

Karena dapat mempengaruhi kinerja layar, pengguna pun perlu menghindari HP dari paparan suhu panas.

Pengguna juga dapat mengoperasikan perangkat ponsel itu di tempat yang sejuk atau bisa mengistirahatkan HP sementara dari pemakaian berat ketika suhunya sudah mulai panas.

3. Tutup Semua Aplikasi Latar Belakang

Melansir dari Make Use Of, bila ada banyak aplikasi yang masih berjalan di latar belakang atau background sistem HP ternyata bisa menyebabkan berbagai masalah.

Biasanya, aplikasi yang masih berjalan di latar belakang ini dapat menyebabkan adanya gangguan sistem perangkat lunak, dan mungkin juga bisa terjadinya ghost touch atau layar HP bergerak sendiri.

BACA JUGA:Ini Spesifikasi Helikopter Bell 212, Helikopter yang Kecelakaan Membawa Presiden Iran

BACA JUGA:Ini Spesifikasi Tecnam P2006T PK-IFP, Pesawat yang Jatuh di BSD

Maka dari itu, pengguna disarankan agar dapat menutup semua aplikasi di latar belakang untuk salah satu solusi supata bisa mengatasi layar HP yang bergerak sendiri.

Untuk menutup aplikasi di latar belakang, caranya bisa berbeda-beda di tiap HP. Jika di iPhone, pengguna bisa mengusap layar bagian bawah ke atas hingga muncul daftar aplikasi di latar belakang.

Setelah itu, pengguna pun dapat mengusap ke atas aplikasi agar dapat menutupnya.

4. Update Sistem Operasi HP

Cara selanjutnya untuk mengatasi layar HP yang bergerak sendiri, yaitu cobalah update atau memperbarui sistem operasi perangkat lunaknya atau software.

Tag
Share