Dijamin Banjir Air Mata, Inilah 3 Rekomendasi Film Jepang Sad Ending

Ilustrasi cover film jepang-Irma Suryani-

Meski merasakan hari-hari yang gelap, namun kehadiran Haruna Sakurai yang sedang melukis di atas rumah sakit merubah hidupnya.

Haruna sendiri mengidap penyakit yang membuatnya hanya punya waktu enam bulan untuk menikmati hidup.

Jadi, dengan waktu yang mereka punya, apakah mereka bisa mempertahan cinta mereka meski harus menghadapi kematian?

18x2 Beyond Youthful Days

Terakhir, ini film Jepang-Taiwan. Flim ini sangat cocok ditonton untuk kalian jika ingin nangis!

BACA JUGA:Bennett A.K. Comeback Kritisi Pengejar Kepopuleran Lewat Too Slow

BACA JUGA:Nunung Blokir Kontak hingga Pulangkan Keluarga ke Solo, Ternyata Ini Penyebabnya

Mengisahkan seorang laki-laki bernama Jimmy, yang berasal dari Taiwan.

Ia melakukan perjalanan solo treveling ke Jepang untuk pergi ke kampung halaman Ami, cinta pertamanya di Jepang.

Sepanjang perjalanan, memori manis masa muda Jimmy dan ami terus terbayang dalam ingatannya.

Jimmi dan Ami bertemu ketika Ami(remaja)pergi untuk bekerja di Taiwan. Mereka bertemu saat mereka bekerja paruh waktu di sebuah tempat karaoke.

Dan hubungan yang mereka jalin pun semakin dekat, hingga akhirnya Ami harus pulang ke negri asalnya, Jepang.

BACA JUGA:Pasca Dilantik, Amrizal Pilih Berlalu.

BACA JUGA:Ancam Minta Kementerian ESDM Cabut Izin Bagi Perusahaan Batu Bara yang Bandel Lewat Jalan Raya

Setelah pulang, Ami melarang Jimmy untuk mengunjunginya di Jepang karena sebuah alasan. Jimmy dan Ami pun akhirnya terpisah cukup lama.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan