Jumat, 15 Nov 2024
Network
Beranda
Utama
Nasional
Antara
Seputar Jambi
Jambi City
Jambi Barat
Jambi Timur
Lifestyle
Edukasia
Kesehatan
Inforial
Society
Komunitas
Hiburan
Selebriti
Target
Politik
Sport
Opini
Tokoh
Network
Beranda
Kesehatan
Detail Artikel
5 Manfaat Daun Pepaya Ampuh Tingkatkan Trombosit Anda
Reporter:
Surya Elviza
|
Editor:
Surya Elviza
|
Jumat , 08 Nov 2024 - 19:57
--
5 manfaat daun pepaya ampuh tingkatkan trombosit anda jakarta - daun pepaya merupakan salah satu sayuran yang banyak dikonsumsi orang. meski rasanya pahit, banyak orang mengolah daun pepaya menjadi berbagai macam masakan karena dipercaya memberikan manfaat bagi kesehatan. hal tersebut karena daun pepaya kaya akan kandungan nutrisi. dalam 100 gram daun pepaya, ada berbagai nutrisi, yakni: protein: 8.0 gram; lemak: 2.0 gram; karbohidrat : 11,9 gram; serat: 1,5 gram; kalsium: 353 mg; fosfor: 63 mg; besi: 0,8 mg; natrium: 4 mg. daun pepaya juga mengandung kalium: 926,6 mg, tembaga: 0,20 mg; seng: 1,5 mg; beta-karoten: 5.409 mcg; thiamin (vitamin b1): 0,15 mg; riboflavin (vitamin b2): 0,50 mg; niasin (vitamin b3): 1,9 mg; vitamin c: 140 mg.berikut ini penjelasannya : baca juga:5 rekomendasi makanan untuk meningkatkan sistem imun di musim hujan baca juga:penyebab dan cara mengatasi perut buncit 1. memberikan energi untuk tubuhmanfaat daun pepaya yang pertama ialah bisa memberikan energi untuk tubuh.kandungan karbohidrat yang tinggi pada daun pepaya bisa memberikan energi tambahan pada tubuh.jika anda sedang berusaha menurunkan berat badan, daun pepaya mungkin bisa jadi salah satu varian menu makanmu. selain karbohidrat, daun ini juga mengandung serat yang bisa membuat anda kenyang lebih lama dan menekan keinginan untuk ngemil. 2. mengatasi peradanganperadangan memang bisa terjadi di beberapa bagian tubuh, paling sering adalah sendi.sendi yang meradangan ini biasanya kamu kenal dengan istilah arthritis. orang dengan radang sendi biasanya sering menyalami nyeri sendi, ruam kulit, dan pembengkakan.banyak orang menggunakan daun pepaya untuk mengobati peradangan ini. peneliti mengamati manfaat daun pepaya dan hasilnya menunjukkan bahwa esktrak daun pepaya bisa mengurangi peradangan dan pembengkakan pada tikus dengan radang sendi. khasiatnya ini berasal dari kandungan antioksidan, seperti papain dan flavonoid pada daun pepaya. 3. meningkatkan trombosit studi berbasis hewan pengerat pada jurnal evidence-based complementary and alternative medicine menunjukkan manfaat daun pepaya dalam meningkatkan trombosit pada pasien demam berdarah. peneliti menemukan bahwa gen gen ptafr memiliki peran penting dalam meningkatkan trombosit.jumlah trombosit meningkat rata-rata setelah pasien meminum jus daun pepaya dalam waktu 40-48 jam. trombosit atau platelet adalah sel darah tidak berwarna yang membantu pembekuan darah. pada pasien dbd, tubuh memerlukan lebih banyak trombosit untuk menghentikan perdarahan dengan menggumpalkan darah dan menyumbat pembuluh darah yang bocor. 4. melawan infeksi jamurinfeksi jamur bisa diobati dengan obat antijamur. aktivitas antijamur ini juga peneliti temukan pada esktrak daun pepaya.kandungan etanolik, flavonoid, alkaloid, dan terpene pada daun pepaya memberikan manfaat dalam menghambat jamur fusarium spp. dan c. gloeosporioides. sifat antijamur dari daun ini memang tidak begitu kuat. namun, ada potensi pengembangannya di masa depan sebagai obat pembasmi jamur. 5. potensi sebagai obat kankerpenelitian pada jurnal frontiers in pharmacology menyebutkan, daun pepaya berpotensi menghambat sel kanker pada payudara, kulit, dan prostat. senyawa aktif pada daun pepaya bersifat sitoktoksik, yang mampu membunuh sel kanker dengan merusak sel tersebut.(*)
1
2
»
Tag
# 5 manfaat daun pepaya ampuh tingkatkan trombosit anda
Share
Koran Terkait
Kembali ke koran edisi Jambi Independent 09 November 2024
Berita Terkini
Mengobati Gondongan pada Anak di Rumah
Kesehatan
8 jam
Maulana-Diza Kuasai Panggung, Debat Pamungkas Pilwako Jambi 2024
Politik
8 jam
Gigih, Optimis, dan Pantang Menyerah, Dr. Rusmimpong, S.Pd, M.Kes, Direktur Poltekkes Kemenkes Jambi
Tokoh
8 jam
Rayakan Kekayaan Budaya Jambi, Lewat Festival Seni Pertunjukkan TBJ 2024
Jambi City
8 jam
Polda Jambi Bersama FJPI Jambi Gelar FGD, Bahas Peran Perempuan dalam Menjaga Keamanan Pilkada 2024
Jambi City
8 jam
Berita Terpopuler
Indonesia vs Jepang: Prediksi Susunan Pemain Timnas Jepang di Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Sport
15 jam
Dinas Kominfo Muaro Jambi Gelar Bimtek, Pengisian Metadata Statistik Sektoral 2024
Jambi Timur
10 jam
Tim Advokasi Maulana-Diza Sebut Laporan Pelanggaran Pemilu Berdasarkan Fakta, Bukan Rekayasa
Politik
14 jam
Maulana-Diza Siapkan Pendidikan Ramah Disabilitas dan Akses Kerja di Kota Jambi
Politik
21 jam
Unpad Luncurkan Program U-Prep untuk Bantu Siswa SMA Memilih Program Studi
Edukasia
14 jam
Berita Pilihan
Tim Advokasi Maulana-Diza Sebut Laporan Pelanggaran Pemilu Berdasarkan Fakta, Bukan Rekayasa
Politik
14 jam
Maulana-Diza Siapkan Pendidikan Ramah Disabilitas dan Akses Kerja di Kota Jambi
Politik
21 jam
Inovasi Maulana-Diza: Briket Sampah Organik untuk Energi Alternatif di Jambi
Politik
21 jam
Inovasi Pengelolaan Sampah: Maulana-Diza Ciptakan Peluang Ekonomi dari Sampah
Politik
21 jam
Inovasi Kartu Bahagia: Solusi Praktis Maulana-Diza untuk Warga Jambi
Politik
22 jam