Crab Mentality di Dunia Kerja dan Cara Menghadapinya

--

 

Kelilingi diri dengan rekan kerja yang suportif dan memiliki pemikiran positif agar bisa saling mendukung dalam mencapai kesuksesan serta membuatmu tetap termotivasi.

 

3. Komunikasi yang efektif

 

Jika menghadapi rekan kerja yang memiliki crab mentality, coba ajak berdiskusi secara terbuka untuk memahami akar permasalahan dan mencari solusi bersama.

 

4. Tingkatkan kompetensi dan kepercayaan diri

 

Dengan terus meningkatkan keterampilan dan membangun kepercayaan diri, kamu akan lebih siap menghadapi tantangan dan tetap percaya pada kemampuan sendiri.'

 

5. Laporkan jika sudah berlebihan

 

Jika tindakan crab mentality sudah masuk dalam kategori sabotase yang serius atau bullying di tempat kerja, laporkan kepada atasan atau HR agar dapat ditindaklanjuti.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan