Tips Lolos SNBP 2025 ala Kemendikdasmen

--
Jangan hanya fokus ke PTN favorit, tapi juga pertimbangkan daya tampung dan tingkat persaingan.
Lihat jumlah peminat tahun sebelumnya – Semakin tinggi peminat, semakin ketat persaingannya!
Perhatikan kuota SNBP per jurusan – Beberapa kampus lebih banyak menerima mahasiswa dari jalur ini dibanding SNBT.
Bandingkan dengan nilai rapor – Pastikan nilaimu cukup kompetitif untuk bersaing di jurusan tersebut.
5. Konsultasi dengan Guru BK
Jangan ragu minta pendapat guru BK karena mereka punya pengalaman membimbing siswa masuk PTN. Kamu bisa mendapatkan:
Insight pemeringkatan sekolah – Apakah posisimu cukup aman?
Saran jurusan dan kampus – Mana yang sesuai dengan nilai dan peluang lolosmu?