4 Makanan Dianjurkan Dikonsumsi Saat Perut Kosong untuk Perkuat Daya Tahan Tubuh
Editor: Surya Elviza
|
Minggu , 02 Nov 2025 - 14:48
DAYA TAHAN TUBUH : Makanan yang dianjurkan dikonsumsi saat perut kosong.-Foto: ist-jambi independent
Daun kemangi atau tulsi telah lama digunakan sebagai herbal yang mendukung kekebalan tubuh. Rendam lima lembar daun kemangi dalam segelas air semalaman dan konsumsi di pagi hari. Penelitian di PubMed Central menyebutkan tulsi dapat membantu menstabilkan gula darah, tekanan darah, profil lipid, serta mengurangi stres, baik secara psikologis maupun imunologis.(*/Viz)