Film 'Dua Hati Biru' Siap Tayang di Bioskop Mulai 17 April 2024
Editor: Finarman
|
Sabtu , 06 Apr 2024 - 14:15

Poster film “Dua Hati Biru”.-Dimas-
“Sangat senang bisa hadir di film ini karena buat aku pribadi Bima itu salah satu karakter yang paling aku tunggu,” kata Angga.
Selain Angga Yunanda, film “Dua Hati Biru” juga dibintangi oleh deretan aktor dan aktris Tanah Air, antara lain Nurra Datau, Farrel Rafisqy, Cut Mini, Arswendy Bening Swara, Lulu Tobing, Keanu Angelo, dan lainnya.(*)