Hati-Hati! Ini Dia 9 Gejala Flu Burung H5N2,Yuk Simak

Gejala Flu Burung H5N2--www.theverge.com

JAMBIKORAN.COM - Flu burung H5N2 adalah virus yang wajib diwaspadai.

Pasalnya, virus tersebut bisa menular ke manusia melalui kotoran unggas atau lingkungan yang terkontaminasi.

Dikutip dari laman Today, berikut beberapa gejala flu burung H5N2 yang harus diwaspadai:

1. Demam tinggi

Salah satu gejala utama flu burung yaitu melonjaknya suhu badan atau demam tinggi secara tiba-tiba. 

BACA JUGA:WHO Konfirmasi Kasus Pertama Manusia Meninggal karena Flu Burung H5N2 di Meksiko

BACA JUGA:Kreativitas Tanpa Batas, GTA 5 Roleplay Jadi Tren di Kalangan Influencer

Demam ini sering kali mencapai suhu di atas 38 derajat celsius dan dapat disertai dengan menggigil atau berkeringat berlebihan. 

Demam tinggi biasanya menjadi tanda awal tubuh sedang melawan infeksi virus.

2. Batuk 

Batuk merupakan gejala umum flu burung yang bisa muncul, biasanya disertai dahak. Batuk ini sering kali menjadi gejala awal infeksi dan dapat berkembang menjadi lebih parah seiring berjalannya waktu.

Batuk yang tidak kunjung reda atau semakin parah memerlukan perhatian medis, terutama jika disertai dengan darah atau lendir berwarna.

BACA JUGA:Rekomendasi Makanan Enak dan Bergizi Saat Sedang Flu

BACA JUGA:WHO dan FDA Peringatkan tentang Flu Burung H5N1 dan Kontaminasi Susu Mentah

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan