Ini Dia Efek Samping Sering Mengonsumsi Makanan Cepat Saji
Iilustrasi makanan cepat saji --berita.99
BACA JUGA:Jangan di Anggap Sepele! Berikut 5 Bahaya Minum Kopi Instan Setiap Hari, Salah Satunya Kanker
BACA JUGA:Waspada Bahaya Bahan Kimia Pada Makanan Laut
4. Makanan cepat saji bisa membuat sistem kekebalan melemah
Makanan cepat saji sebagian besar adalah gula dan karbohidrat olahan. Sehingga diproses tubuh sebagai gula.
"Pada saat kamu mengonsumsi makanan cepat saji, sadarilah bahwa itu tidak hanya memengaruhi berat badan, tetapi mungkin juga dapat menurunkan daya tahan tubuh terhadap bakteri, virus, dan parasit," kata seorang dokter menyatakan dalam sebuah artikel yang diterbitkan oleh Piedmont Healthcare. (*)