Lima Wakil Indonesia Siap Tempur di BWF Super 100 Kaohsiung Masters 2024
Lima perwakilan Indonesia memulai perjuangannnya di turnamen BWF Super 100 Kaohsiung Masters 2024.--instagram.com/badminton.ina
Lanny ditinggal oleh Ribka Sugiarto yang mundur dari pelatnas, sementara Rachel yang sementara ini harus kehilangan rekannya, Meilysa Trias Puspitasari, yang masih dalam penanganan cedera lutut, baru-baru ini.
BACA JUGA:Apresiasi Bea Cukai Untuk Bupati Tanjab Timur
BACA JUGA:Joko Mulyanto Divonis 1 Tahun Penjara, Kasus Korupsi BUMDesa Terentang Baru
“Keputusan (berpasangan dengan Rachel) adalah dari pelatih. Aku harap semoga saja ke depannya aku bisa dapat partner yang paten, karena sama Rachel, kan (sifatnya) masih sementara,” kata Lanny.
“Untuk ke depannya, aku ikut keputusan pelatih juga, mau dipasangkan dengan yang lebih senior atau lebih muda dari aku,” ujarnya menambahkan.
Adapun para pemain akan mengikuti turnamen ini dan memperebutkan hadiah total sebesar 100 ribu dolar AS.(*)