Simak! Ini Daftar Nama-nama Dewan Muaro Jambi yang akan di Lantik untuk Periode 2024-2029

Ilustrasi Daftar Nama-nama Dewan Muaro Jambi yang akan di Lantik untuk Periode 2024-2029--jambione.com

SENGETI, JAMBIKORAN.COM - Sebanyak 40 orang caleg terpilih dari Kabupaten Muaro Jambi, hasil Pemilu Februari 2024, akan segera dilantik. 

Pelantikan dijadwalkan berlangsung di gedung DPRD Kabupaten Muaro Jambi pada Jumat, 30 Agustus mendatang.

Jumlah anggota dewan yang dilantik ini mengalami peningkatan dibandingkan periode sebelumnya, di mana hanya ada 35 orang. Untuk periode 2024-2029, jumlahnya bertambah lima orang, menjadi total 40 anggota.

Mereka yang dilantik berasal dari 10 partai politik dan akan mewakili lima daerah pemilihan. 

BACA JUGA:Suku Anak Dalam Rayakan HUT RI ke-79 dengan Dosen UNJA

BACA JUGA:Tim TMMD Selesaikan Tugu TMMD di Titik Nol

Berdasarkan data dari KPU Kabupaten Muaro Jambi, distribusi per daerah pemilihan adalah sebagai berikut: 8 orang dari Dapil I, 8 orang dari Dapil II, 7 orang dari Dapil III, 10 orang dari Dapil IV, dan 7 orang dari Dapil V.

Berikut nama-nama yang bakal dilantik nantinya.

Dapil I.

1. Hasanuddin dari Gerindra

2. Joniadi P. Nainggolan dari PAN

3. Ahmad Murni dari Nasdem

4. M Wiranto dari PPP

5. Ade Asmara dari Demokrat

Tag
Share