Panduan Cek dan Unduh Akreditasi Kampus dari BAN-PT untuk Keperluan Pendaftaran CPNS 2024

ilustrasi tes cpns--

Pelamar Lulusan Perguruan Tinggi Luar Negeri Untuk formasi umum, disabilitas, putra/putri Papua, dan putra/putri Kalimantan, ijazah harus disetarakan oleh kementerian terkait.

Untuk formasi cum laude, selain penyetaraan ijazah, juga harus melampirkan surat keterangan yang menyatakan predikat kelulusannya setara dengan cum laude dari kementerian terkait.

Untuk mendapatkan sertifikat dan surat keputusan akreditasi, Anda dapat menghubungi bagian akademik atau fakultas di perguruan tinggi Anda.

Beberapa perguruan tinggi juga menyediakan portal khusus untuk mengunduh sertifikat akreditasi.

Melampirkan bukti akreditasi kampus dan program studi sangat penting dalam proses pendaftaran CPNS 2024.

Informasi ini membantu memastikan perguruan tinggi yang Anda pilih memiliki kualitas pendidikan yang memenuhi standar dan persyaratan administrasi pendaftaran.

Dengan mengikuti panduan ini, Anda dapat dengan mudah mengecek dan mengunduh bukti akreditasi yang diperlukan, serta memastikan proses pendaftaran CPNS 2024 Anda berjalan lancar tanpa hambatan. (*)

Tag
Share