Kemendikbudristek Restorasi 5 Film Klasik Indonesia

Lima film yang direstorasi Kemendikbudristek.-Dimas-

Tahun Restorasi : 2023

Sinopsis : Perjalanan emosional seorang dokter yang merawat anak hasil hubungan gelapnya.

Dalam restorasi ini ada tiga tahapan, yang pertama tahap Prarestorasi yang melakukan riset, kurasi dan assessment terhadap koleksi fil

Tahap ketiga adalah Restorasi yang mana dilakukan pembersihan dan reparasi fisik master film serta digitalisasi.

Tahap yang terakhir adalah tahap Pascarestorasi, ditahap ini dilakukan pengoreksian warna, restorasi digita untuk suara, serta digital film mastering.

BACA JUGA:Instagram Meluncurkan Tool AI Backdrop,Bisa Ganti Background di Intagram Stories

BACA JUGA:Pemerintah Indonesia Dorong Pengembangan Gim Lokal, Hingga Mendapatkan Penghargaan Tingkat Asia Tenggara

Banyak manfaat yang didapat ketika merestorasi film, diantaranya:

- Mengembalikan kualitas arsip film sedekat mungkin dengan kualitas awalnya.

- Memudahkan generasi muda mengakses film lawas.

- Menyelamatkan arsip yang tersimpan dalam kondsi nyaris punah dan tidak lengkap.

"Film ini menjadi penanda penting perkembangan industri sineas Indonesia yang tetap relevan hingga kini dan memberikan inspirasi ke pegiat sinema sekarang." ujar Ahmad Mahendra selaku Direktur Perfilman, Musik dan Media Kemendikbudristek.(*)

Tag
Share