8 Manfaat Merica Untuk Kesehatan Tubuh
Manfaat Merica Untuk Kesehatan Tubuh-jambi independent -
Merica sering di gunakan sebagai rempah andalan untuk menyedapkan makanan.
Namun tahukah kamu, ternyata lada atau merica memiliki banyak untuk Kesehatan yang bisa mencegah beberapa macam penyakit.
Manfaat merica ini didapat dari beberapa kandungan yang ada di dalamnya, terutama piperine yang bisa mencegah peradangan, bahkan membantu mengatasi kanker.
Selain itu, merica juga mengandung antioksidan, vitamin, mineral, dan nutrisi penting lainnya.
BACA JUGA:Luar Biasa! Ini Dia Manfaat Cabai yang Jarang Banget Orang yang Tahu
BACA JUGA:6 Manfaat Teh Daun Jambu Biji Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui
Berikut manfaat lada atau merica untuk Kesehatan:
1. Melegakan pernafasan
Lada atau merica adalah dekongestan alami. Artinya, rempah ini bisa mengencerkan lendir penyebab hidung tersumbat sehingga lebih mudah dikeluarkan.
lada sudah bisa membantu melegakan pernapasan yang tersumbat.
2.Membantu mencegah kanker
Salah satu khasiat lada adalah mencegah kanker. Kandungan piperine yang ada di dalam lada dinilai berpotensi dalam mencegah kanker, terutama kanker payudara.
BACA JUGA:5 Manfaat Mandi Pakai Air Hangat Sebelum Subuh,Efeknya Luar Biasa
BACA JUGA:Walaupun Rasanya Asam, Ini 8 Manfaat Lemon Bagi kesehatan yang Harus Diketahui