Gol Sebastian Haller Antar Pantai Gading ke Final Piala Afrika
Editor: Finarman
|
Kamis , 08 Feb 2024 - 19:15

Hasil pertandingan Pantai Gading vs Republik Demokratik (RD) Kongo di Piala Afrika 2023/24.-Dimas-instagram/433
Penalti dari Kelechi Iheanacho lalu memastikan Nigeria melaju ke final dengan kemenangan 4-2 dalam drama adu penalti.
Dengan keberhasilan lolos ke final, Nigeria mengincar trofi Piala Afrika keempat. Mereka sebelumnya telah menjuarai Piala Afrika pada tahun 1980, 1994, dan 2013.(*)