Simak! Ini Dia 5 Fakta Menarik Film Sekawan Limo

Rabu 03 Jul 2024 - 20:39 WIB
Reporter : Aditiya
Editor : Finarman

Dalam film Sekawan Limo ini akan menyajikan cerita mengenai mitos-mitos yang kerap menjadi perbincangan pendaki gunung, salah satunya tak boleh melihat ke arah belakang supaya tak ada yang mengikuti.

2. Sajian Humor Segar dan Ringan

Sekawan Limo juga akan menghadirkan cerita membuat penonton tegang, namun juga dikemas dengan humor segar dan ringan untuk menghibur penonton.

3. Kolaborasi Bayu Skak dan Starvision

Film Sekawan Limo yang bakal rilis perdana pada 4 Juli 2024 ini adalah hasil dari kolaborasi Bayu Skak sebagai sutradara dengan rumah produksi Starvision serta produser Chand Parwez Servia.

BACA JUGA:Film ''Algrafi'' Tayang di Viu, Suguhkan Cerita Perjodohan Berbumbu Komedi

BACA JUGA:Film Romantis Religi ''Pantaskah Aku Berhijab'' Hadir dengan Cerita Luka dan Damai

Sebelumnya, mereka sempat menjalin kerja sama dalam film Yowis Ben yang berhasil menarik perhatiann penonton dengan alur cerita yang dikemas dengan komedi segar yang dekat dengan kehidupan sehari-hari.

4. Sajian Dialog Menggunakan Bahasa Jawa Timur

Salah satu ciri khas menarik dari film Sekawan Limo ini ialah pembawaan karakter dalam bertutur kata dan berdialog menggunakan bahasa Jawa Timur.

Karena hal tersebut, film tersebut juga akan dilengkapi dengan subtitle bahasa Indonesia untuk memberikan pengalaman menonton yang sama.

5. Dibintangi Aktor dan Aktris Ternama

Tidak hanya ada Bayu Skak, film ini juga dibintangi oleh aktor dan aktris ternama Tanah Air.

BACA JUGA:Film Pendek ''Kala Nanti'' Raih Penghargaan Governor of Tokyo Award

BACA JUGA:Animasi ''Inside Out 2'' Raih Pendapatan Terbesar Kedua Untuk Film Animasi

Di antaranya ada Indra Pramujito, Benedictus Siregar, Keisya Levronka, Nadya Arina, Dono Pradana dan Firza Valaza, Sarah Tumiwa, Devina Aureel, Angie Williams dan lainnya.(*)

Kategori :