Kenapa Sarapan Bubur Bisa Bikin Perut Cepat Lapar, Begini Alasannya

Senin 29 Jul 2024 - 15:00 WIB
Reporter : Aditiya
Editor : Finarman

Semakin tinggi indeks glikemik pada makanan, maka akan semakin cepat pula makanan itu dicerna oleh lambung.

Dengan demikian, memilih makanan dengan angka indeks glikemik yang rendah dapat membuat perut akan terasa kenyang lebih lama.

Sementara, yang suka sarapan dengan bubur juga bisa menyiasatinya dengan sejumlah tambahan makanan lain untuk menikmati bubur ini untuk cegah perut cepat lapar.

Cara Makan Bubur agar Kenyang Lebih Lama

BACA JUGA:Ini Manfaat dari Sarapan Pagi

BACA JUGA:Ini Dia 5 Menu Sarapan Pagi yang Berbahaya Menurut Ahli

Biasanya, yang menyebabkan sarapan bubur bikin perut jadi cepat lapar karena kandungan nutrisi yang tidak lengkap.

Padahal, untuk membuat perut jaid kenyang lebih lama ini diperlukan asupan makanan lain yang cukup bernutrisi tinggi untuk mengisi energi tubuh.

Karena itu, tidak ada salahnya untuk menikmati bubur dengan adanya tambahan seperti protein, mineral, vitamin serta karbohidrat kompleks.

Ada sejumlah tambahan makanan berikut yang bisa jadikan cita rasa bubur akan terasa lebih nikmat dan mampu cegah perut cepat lapar

BACA JUGA:Tips Biar Sarapan Pagi Gak Bikin Gemuk

BACA JUGA:Inilah 6 Bahaya Jika Tidak Sarapan

1. Menambahkan daging atau telur rendah lemak

2. Tambahkan sayuran

3. Dimasak dengan kaldu

4. Menambah topping kacang-kacang

Kategori :