“Kalau tidak ada dalam dua hari ini stok, yang ada di Pemda akan kehabisan," tutup Aspan
BACA JUGA:Sedih, 233 Kepala Keluarga di Tebo Terdampak Banjir
BACA JUGA:Tips Mengolah Daging Beku agar Tetap Sehat dan Bernutrisi
Sementara Kabid BPBD Tebo Antoni Faksi, juga telah memperingatkan, kepada masyarakat yang tinggal di bantaran sungai Batanghari, agar waspada.
Pasalnya, Kabupaten Tebo juga saat ini sedang berada di musim penghujan, menurut informasi dari Badan Metereologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Jambi.
“Kondisi banjir saat ini sudah mengalami penyusutan, namun air masih menggenangi rumah warga,” pungkasnya. (wan/zen)
Kategori :