Cobain! Resep Udang Bakar Bumbu Kenari Ala Chef Juna

Udang bakar bumbu kenari-Cristien Matondang-Sudah Baca

- 1 ½ sdt garam

- ½ sdt merica bubuk hitam

- 1 ¼ sdt gula pasir

- 2 lemon cui, ambil airnya

- 2 daun jeruk, buang batang, iris tipis-tipis

- daun kemangi dan daun pisang untuk garnish

BACA JUGA:Wajib Dicoba! Resep Ayam Goreng Marinasi Sambal Terasi Ala Chef Rudy Choirudin

BACA JUGA:Resep Laksan, Makan Tradisonal Khas Palembang

Cara membuat udang bakar bumbu kenari:

1. Cuci udang terlebih dahulu sebelum memotong bagian punggungnya, dan pastikan untuk tidak membuang kepala dan kulit udang.

2. Sangrai kenari sampai berwarna cokelat keemasan. Angkat dan sisihkan.

3. Haluskan bawang merah, cabai, cabai rawit, dan terasi. Tambahkan garam, merica, dan gula pasir. Kemudian, masak sebentar, lalu biarkan dingin.

4. Tuangkan bumbu halus ke dalam penggiling makanan, tambahkan kenari, dan giling sampai kenari menjadi lumat.

5. Tambahkan air lemon secukupnya. Kemudian, pindahkan ke dalam mangkuk dan tambahkan irisan tipis daun jeruk.

6. Selanjutnya, marinasi udang sebentar, lalu balur udang dengan bumbu kenari yang telah dimasak. Isi bagian punggung udang yang telah dibelah dengan bumbu tersebut. 

Tag
Share