Ini Dia 7 Penyakit yang Sering Diderita Akibat Pencemaran Udara, Apa Saja?
Ilustrasi ISPA-jambi independent -
Penumpukan plak ini menyebabkan darah mengentalkan arteri sehingga membatasi aliran nutrisi dan oksigen ke seluruh tubuh.
BACA JUGA:Serangan Udara Israel Tewaskan 39 Pengungsi di Sekolah UNRWA Gaza
BACA JUGA:Serangan Udara Terbaru Israel di Rafah Tewaskan Sedikitnya 200 Orang
7. Kanker Paru-Paru
Tarakhir, polusi udara juga memberikan dampak buruk terutama masalah kesehatan paru-paru.
Polusi udara yang kian meningkat berisiko mengakibatkan seseorang terus terpapar sehingga menyebabkan penyakit serius seperti kanker paru-paru.(*)