Penanganan Karhutla, Kapolda Jambi Keluarkan Maklumat

Irjen Pol Rusdi Hartono-IST/JAMBI INDEPENDENT-Jambi Independent

   - Melakukan Pembakaran Lahan dengan Cara Membakar: Setiap orang yang melakukan pembakaran lahan dengan cara membakar, diancam pidana penjara paling singkat 3 tahun dan paling lama 10 tahun dengan denda paling sedikit 3 miliar rupiah dan paling banyak Rp10 miliar.

5. Pasal 108 UU RI No. 39 Tahun 2014

BACA JUGA:Heboh Penemuan Kerangka Manusia di Area Perkebunan

BACA JUGA:Siswa SMA di Begal Driver Ojol, Pelaku Rampas Handphone Korban

   - Pembukaan atau Pengolahan Lahan dengan Cara Membakar: Setiap pelaku usaha yang membuka dan/atau mengolah lahan dengan cara membakar dipidana dengan pidana penjara 10 tahun dan denda paling banyak 10 miliar rupiah.

Terhadap hutan dan atau lahan yang dibakar akan dikenakan status quo. Sebagai bukti terjadinya kejahatan, dan dilarang dimanfaatkan oleh siapapun juga sampai ada keputusan hukum tetap (inkracht).

Dengan adanya maklumat ini, diharapkan seluruh masyarakat memahami dan mematuhi peraturan yang telah ditetapkan demi menjaga kelestarian hutan dan lingkungan di Provinsi Jambi. (rib/zen)

Tag
Share