Bapanas: Harga Pangan Masih Fluktuatif
Editor: Rizal Zebua
|
Minggu , 04 Aug 2024 - 18:24
Warga memilih cabai rawit di Pasar Kosambi, Bandung, Jawa Barat, Senin (29/7/2024).-ANTARA-Jambi Independent
Jagung di tingkat peternak naik 2,81 persen atau Rp160 menjadi Rp5.850 per kg; sedangkan garam halus beryodium turun 1,65 persen atau Rp190 menjadi Rp11.330 per kg.
Sementara itu, harga ikan kembung naik hingga 5,93 persen atau Rp2.170 menjadi Rp39.750 per kg; sedangkan ikan tongkol juga naik 1,22 persen atau Rp380 menjadi Rp31.640 per kg; sedangkan ikan bandeng turun 2,79 persen atau Rp920 menjadi Rp32.010 per kg. (ANTARA)