Resep serba telur yang gurih dan enak untuk sahur, 3 Resep Telur Gurih dan Enak Untuk Sahur

Saat sahur, tidak perlu repot untuk menyiapkan makanan. Salah satu yang paling simple adalah dengan memasak telur. -IST/Jambi Independent-Jambi Independent
Tambahkan merica, kaldu jamur, gula, dan garam. Aduk hingga mendidih.
Masukkan telur goreng, masak sebentar lalu angkat.
Taburi dengan daun bawang dan sajikan dengan nasi hangat.
2. Resep Telur Goreng Masak Kecap ala Malaysia
Bahan Bahan
4 butir telur ayam
minyak goreng
Bumbu Kecap:
3 sdm minyak sayur
1 siung bawang putih, cincang halus
1/2 butir bawang bombay, iris tipis
1 lembar daun salam
1 cm lengkuas
1 buah cabe merah besar, iris serong tipis
250 ml air